Posts

Showing posts with the label gestalt

Hukum-hukum Teori Gestalt

Image
Gestalt merupakan kata yang berasal dari bahasa Jerman, yang berarti 'bentuk atau konfigurasi'. Dasar teori ini ialah bahwa subjek itu mereaksi pada “keseluruhan yang bermakna”. Baca juga :  Biografi christine ladd franklin Gestalt adalah teori  belajar yang  lebih fokus menjelaskan proses belajar melalui pengorganisasian komponen-komponen sensasi yang memiliki hubungan, pola, ataupun kemiripan menjadi kesatuan. Teori gestalt cenderung berupaya mengurangi pembagian sensasi menjadi bagian-bagian kecil. Hukum-hukum teori Gestalt, yaitu: Proksimitas atau kedekatan jarak adalah kondisi yang paling sederhana dari suatu organisasi. Menurut teori ini, obyek-obyek yang memiliki jarak  yang lebih dekat cenderung dilihat lebih berkelompok secara visual. Similiaritas , bila elemen-elemen memiliki similiaritas atau kualitas yang sama dalam hal ukuran, tekstur dan warna, maka elemen-elemen tersebut cenderung akan diamati sebagai suatu kesatuan. Baca juga :  Biografi margar

Penginderaan (sensasi) dan persepsi

Image
Perilaku manusia diawali dengan penginderaan atau persepsi. Penginderaan ialah proses masuknya stimulus kedalam alat indra dan otak akan menerjemahkan stimulus tersebut. Kemampuan otak dalam menerjemahkan atau menginterpretasikan stimulus yang masuk kedalam alat indra. Baca juga :  Manfaat Psikologi Perkembangan Syarat-syarat stimulus yang bisa di indera: Ukuran stimulus yang cukup besar   Alat indra yang sehat   Adanya perhatian manusia untuk mengamati stimulus Dalam penginderaan, pengamatan memegang peran yang sangat dominan. Pengamatan ialah usaha untuk mngenal dunia sekitar dengan menggunakan alat indra. Dalam kehidupan sehari-hari, meskipun stimulus yang di indra atau diamati sama, akan tetapi memberikan interpretasi hasil atau persepsi yang berbeda. ftyanrn97.blogspot.co.id Aspek pengaturan pengamatan dapat dibedakan menjadi empat, apabila dilihat dari segi sudut pandang (sumadi: 1990)  Sudut pandang ruang Menurut sudut pandang ruang, arah suatu ruangan