Posts

Showing posts from April, 2017

Psikologi Industri dan Organisasi

Image
Psikologi industri dan organisasi ialah ilmu yang berada dalam psikologi, adapun pengertian menurut beberapa ahli, diantaranya: 1. Gulon (1983), psikologi industri dan organisasi adalah studi tentang hubungan antara manusia dengan dunia kerja. Riset terhadap manusia kemana mereka pergi, mereka bertemu, dan apa yang mereka lakukan untuk memenuhi kebutuhan hidunpnya psychoshare.com 2. Lum dan Taylor (1968), psikologi industri dan organisasi adalah aplikasi yang simpel atau pendalaman dari fakta-fakta dan prinsip-prinsip psikologi yang berkaitan dengan manusia dalam konteks bisnis dan industri. Baca juga :  Hubungan Psikologi dengan Berbagai Ilmu 3. A.S. Munandar (1994), psikologi industri dan organisasi adalah ilmu yang mempelajari perilaku manusia dalam peranannya sebagai tenaga kerja dan konsumen baik secara perseorangan maupun kelompok 4. Munsterberg (dalam Berry 1998), psikologi industri dan organisasi ialah ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia